“Ah mbok biasa wae to, mung tahun baru we!” kata teman Saya ketika menanggapi ramai-ramai jalanan malam tahun baru.
Memang begitu seharusnya, tidak perlu harus menghambur-hamburkan uang, tenaga, dan jasad hanya untuk melihat angka pada kata tahun itu berubah.
Murah meriah, begitulah yang asyik. Cara yang paling murah meriah adalah membakar jagung sambil nge-bir. Itulah cara yang saya gunakan bersama 2 orang teman saya ketika malam tahun baru menjelang. Orang-orang sibuk meniup terompet, kami meniup anglo agar api tetep menyala. Orang-orang sibuk menyalakan kembang api/petasan, kamu sibuk menyalakan api di anglo. Orang-orang berteriak-teriak riuh ketika kembang api bertaburan bak bintang, kami berteler-teler riuh ketika sebotol bir terteguk. Wajah malam, malam menjemput tahun baru 2011.
Selamatkan angka baru dengan murah meriah. Tambah angka, tambah uang-caranya ya dengan hemat.
get your new number with the cheap but fun!
Salam hemat, semoga bermanfaat.
0 kritikan:
Posting Komentar
Tempat Menghujat